20 April 2025

Kuliner

Informasi Kuliner Indonesia

Wajib Makan Ini Saat Ke Jogja (Part I)

Ada rencana liburan ini untuk main ke Jogja? Pastinya sebelum Anda bertandang ke Jogja, Anda sudah meng-list apa saja yang akan dilakukan di Jogja, tempat apa saja yang akan dikunjungi selagi di Jogja, dan...

Ngangkring di Angkringan Terkenal di Jogja

Bagi masyarakat Jogja yang asli maupun pendatang, rasanya belum lengkap jadi orang Jogja kalau belum pernah mampir ke Angkringan. Benar sekali, angkringan memang jadi tempat makan yang wajib dikunjungi saat berada di Jogja. Di...

Icip-icip Bakmi Legenda di Yogyakarta

ENSIKLOPEDIAINDONESIA.COM - Ngobrolin tentang kulineran di Jogja, apa sih yang terlintas di pikiran Anda? Gudeg? Jelas iya, anak SD pun pastinya tau kalau Jogja itu terkenal dengan dengan makanan yang diolah dari nangka muda...

Kopi Minang Solok, Kopi Dengan Aroma Rempah

Bagi Anda para pecinta kopi, maka Anda harus mencicipi satu lagi varian kopi yang berasal dari tanah Minang ini. Kopi Minang Solok merupakan varian baru dari jenis kopi arabika. Kopi ini memiliki aroma khas...

Lawa Bale, Kuliner Ikan Mentah Khas Suku Bugis

Masih tentang kuliner dari ikan mentah khas Indonesia. Kalau sebelumnya ada Naniura dari Batak, Gohu Ikan dari Ternate, maka sekarang ada Lawa Bale dari Polewali, Sulawesi Barat. Tidak berbeda dari ke dua saudaranya, Lawa Bale...

Gohu Ikan, Sashimi Indonesia dari Ternate

Indonesia memang terkenal dengan keragaman kulinernya yang sangat beragam, tak hanya bahan-bahan makanannya saja yang sangat bervariasi, cara memasaknya pun tak kalah uni. Anda bisa menemukan berbagai makanan Indonesia dengan berbagai pengolahan, dari yang...

Naniura, Sashimi Asli Batak

Pernah mendengar ‘sashimi’? dari namanya, sashimi terdengar seperti salah satu makanan khas Jepang. Memang benar Sashimi ini merupakan makanan khas Jepang. Sashimi dikenal sebagai menu dengan ikan atau daging segar yang mentah sebagai kudapan...

POPULER SEPEKAN