19 April 2025

Kuliner

Informasi Kuliner Indonesia

Nasi Urap, Hidangan Sayuran Nikmat dan Segar

Siapa yang tidak doyan Nasi Urap, hmmm...rugi ya bila anda tidak suka makanan yang berbahan dasar sayuran ini, sayuran yang punya kandungan serat tinggi serta kandungan gizinya bagus serta baik dikonsumsi untuk tubuh kita...

Es Cendol, Minuman Segar yang Merakyat

Siapa yang tidak doyan minum es cendol atau kalau di daerah Jawa Tengah lebih populer dengan nama Es Dawet, segar dan nikmat apalagi bila diminum saat siang hari kala matahari bersinar terik dan hawa...

5 Jajanan Tradisional Populer di Indonesia

Kue basah tradisional atau lebih dikenal dengan istilah jajanan pasar siapa sih yang tidak suka, sajian jajanan pasar kerap ada menghiasi meja-meja dan ditata diatas piring cantik apabila ada acara-acara khusus seperti pengajian, syukuran,...

Wedang Uwuh, Minuman Sampah yang Kaya Manfaat

Jika anda berlibur di daerah Jogja khususnya wilayah Imogiri, jangan sampai tidak mencicipi sajian minuman tradisional yang satu ini, Wedang Uwuh namanya, atau bila diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia yakni minum sampah. Kenapa disebut...

Tempoyak, Saus Durian Khas Pulau Sumatera

Tahukah anda apa itu tempoyak ? Tempoyak adalah kuliner otentik khas Indonesia khususnya wilayah Sumatera yang terbuat dari buah durian. Anda yang berasal dari Palembang, Lampung, Jambi pasti sudah akrab dengan saus durian yang...

Minuman Lahang, Minuman dari Aren yang Sudah Semakin Langka

Adakah diantara anda yang pernah mendengar bahkan mencoba minuman Lahang ? Jika belum tidak heran rasanya karena kini minuman Lahang sudah makin langka dan susah sekali ditemukan. Minuman ini dulu populer di kalangan masyarakat...

Batagor, Kriuknya Bikin Nagih!

Siapa yang tidak doyan jajanan yang satu ini, semua orang berbagai usia pasti suka dengan jajajan merakyat yang satu ini, ya..Bakso Tahu Goreng atau yang lebih terkenal dengan singkatan batagor ini adalah jajanan murah...

POPULER SEPEKAN