Tanjung Papuma, Potensi Wisata Alam dari Jember
Anda yang mengaku pecinta pantai, belum afdhol kalau belum mencoba berpetualang hingga ke Tanjung Papuma, Jember, Jawa Timur tepatnya di Kecamatan Ambulu sekitar 5 jam dari Surabaya, kemudian lanjutkan perjalanan ke Kota Jember menggunakan...
Masjid Agung Banten, Simbol Religi Masyarakat Banten
Masjid Agung Banten merupakan masjid bersejarah di Banten, masjid terkenal ini setiap harinya ramai didatangi pengunjung yang ingin berziarah atau istilah jaman sekarang yakni kunjungan wisata religi. Letaknya di desa Banten Lama, Kecamatan Kasemen,...
Mengeksplor Objek Wisata yang Variatif di Pulau Bintan
Pulau Bintan tercatat sebagai bagian dari Provinsi Kepulauan Riau letaknya berdekatan dengan negara Singapura, Bintan adalah pulau terbesar di Kep.Riau luasnya melebar dari Malaka ke Laut Cina Selatan, Tanjung Pinang yang notabene ibukota provinsi...
Festival Lembah Baliem, Menyaksikan Atraksi Perang Suku yang Aman di Papua
Papua tidak hanya Raja Ampatnya saja lho yang wajib dikunjungi, alih-alih wisata bahari yang jadi objek wisata andalannya, Papua juga punya Lembah Baliem. Sebuah dataran tinggi di wilayah Papua Barat tepatnya di pegunungan Jayawijaya...
Pulau Sempu, Objek Wisata Idaman di Selatan Kota Malang
Mungkin saja diantara anda belum banyak yang tahu mengenai keberadaan pulau ini, objek wisata di bagian Selatan kota Malang, Jawa Timur ini memang belum sepopuler objek wisata lainnya di daerah ini seperti Jatim Park...
Mengunjungi Hutan Mangrove Bali Sambil Belajar Mencintai Lingkungan
Objek wisata Hutan Mangrove Bali semakin naik pamornya setelah mendapat kunjungan dari pemain bole kelas dunia beberapa waktu lalu Christiano Ronaldo, jika anda penasaran jangan lupa masukkan agenda untuk mengunjungi objek wisata yang satu...
Kawasan Konservasi Taman Nasional Ujung Kulon
Kawasan Taman Nasional Ujung Kulon merupakan area konservasi cagar alam liar bagi flora dan fauna Indonesia. Masuk dalam wilayah Krakatau dengan beberapa pualu kecil disekitarnya yang juga memuat potensi wisata seperti Pulau Peucang dan...